PENGARUH PENGAWASAN TERHADAP DISIPLIN KERJA DINAS TATARUANG DAN PERMUKIMAN PADANGSIDIMPUAN

  • endang suana dalimunthe IPTS
Keywords: Kata-kata kunci: Pengawasan, Disiplin kerja Dinas Tata Ruang dan Permukiman Padangsidimpuan, Key words: Supervision, Work Discipline of the Padangsidimpuan Spatial and Settlement Office

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh pengawasan terhadap disiplin kerja Dinas Tata Ruang dan Permukiman Padangsidimpuan. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Mei sampai dengan Juli. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah 21 orang dengan teknik pengumpulan data yaitu total sampling. Instrumen penelitian yang digunakan adalah angket. Data yang diperoleh dianalisis dengan analisis deskriptif dan analisis statistik inferensial. Berdasarkan analisis deskriptif diperoleh nilai rata-rata pengawasan mencapai 3,08 yang termasuk dalam kategori “Sangat Baik”. Disiplin kerja mencapai nilai rata-rata 3,23 yang termasuk dalam kategori “Baik”. Selanjutnya adalah analisis statistik inferensial dengan menggunakan rumus uji “t”. Hasil perhitungan yang dilakukan diperoleh nilai “t” sebesar 2,893 dengan nilai signifikan = 0,009 pada taraf kepercayaan 95% atau tingkat kesalahan (a) 5%=0,05. Dengan demikian, dapat diambil kesimpulan bahwa nilai Sig. lebih kecil dari a (0,009<0,05). Berarti hipotesis dalam penelitian ini signifikan antara pengawasan terhadap disiplin kerja Dinas Tata Ruang dan Permukiman.

 

Kata-kata kunci: Pengawasan, Disiplin kerja Dinas Tata Ruang dan Permukiman Padangsidimpuan  

 


 

PENGARUH PENGAWASAN TERHADAP DISIPLIN KERJA DINAS TATARUANG DAN PERMUKIMAN PADANGSIDIMPUAN

 

Endang Suana Dalimuthe, Dr.Samakmur M.M dan Drs.Hanafi Nasution,M.Si.

Program Studi Pendidikan Ekonomi

Fakultas Ilmu Pengetahuan Sosial dan Bahasa

 

 

 

 

Abstract

 

This study aims to determine whether there is an influence of supervision on the work discipline of the Padangsidimpuan Spatial and Settlement Office. This research was conducted from May to July. This research uses descriptive research method. The population in this study was 21 people with data collection techniques, namely total sampling. The research instrument used was a questionnaire. The data obtained were analyzed by descriptive analysis and inferential statistical analysis. Based on descriptive analysis obtained an average value of supervision reached 3.08 which is included in the category of "Very Good". Member participation reached an average value of 2.73 which is included in the "Good" category. Next is inferential statistical analysis using the "t" test formula. The results of calculations performed "t" value of 2.893 with a significant value = 0.009 at a 95% confidence level or an error rate (a) 5% = 0.05. Thus, it can be concluded that the value of Sig. smaller than a (0.009 <0.05). Means the hypothesis in this study is significant between the supervision of the work discipline of the Spatial Planning and Settlements.

 

Key words: Supervision, Work Discipline of the Padangsidimpuan Spatial and Settlement Office

Published
2021-04-30
How to Cite
dalimunthe, endang. (2021, April 30). PENGARUH PENGAWASAN TERHADAP DISIPLIN KERJA DINAS TATARUANG DAN PERMUKIMAN PADANGSIDIMPUAN. JURNAL MISI, 2(1), 20-14. Retrieved from https://jurnal.ipts.ac.id/index.php/MISI/article/view/1282

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.